Teknik-teknik Dasar dalam Menangani Manusia
- Jangan mengkritik, mencerca atau mengeluh.
- Berikan penghargaan yang jujur dan tulus.
- Bangkitkan minat pada diri orang lain.
Enam Cara untuk Membuat Orang Lain Menyukai Anda
- Jadilah sungguh-sungguh berminat terhadap orang lain.
- Tersenyumlah.
- Ingatlah, nama seseorang adalah hal paling mengesankan dan paling penting bagi orang itu dalam bahasa apapun.
- Jadilah pendengar yang baik, dorong orang lain untuk berbicara tentang diri mereka.
- Bicarakan minat-minat orang lain.
- Buat orang lain merasa penting, dan lakukan itu dengan tulus.
Memikat Orang Lain Mengikuti Cara Berpikir Anda
- Satu-satunya cara untuk memperoleh manfaat paling banyak dari perdebatan adalah menghindari perdebatan itu sendiri.
- Perlihatkan respek terhadap pendapat orang lain. Jangan pernah berkata " Anda salah !!! ".
- Kalau Anda salah, akuilah dengan cepat dan simpatik.
- Mulailah dengan cara yang ramah.
- Usahakan orang lain mengucapkan " Ya, Ya " dengan segera.
- Biarkan orang lain yang lebih banyak berbicara.
- Biarkan orang lain merasa bahwa itu adalah idenya.
- Cobalah dengan sungguh-sungguh melihat segala sesuatu dari sudut pandang orang lain.
- Bersimpatilah dengan ide dan hasrat orang lain.
- Imbaulah motif-motif yang lebih mulia.
- Dramatisir ide-ide Anda.
- Lemparkan tantangan.
Menjadi Pemimpin
- Mulailah dengan pujian dan penghargaan yang jujur.
- beritahu kelemahan orang lain dengan cara tidak langsung.
- Bicarakan kesalahan Anda dulu sebelum mengkritik orang lain.
- Ajukan pertanyaan sebagai ganti memberi perintah langsung.
- Biarkan orang lain menyelamatkan muka.
- Pujilah peningkatan sekecil apapun dan pujilah setiap peningkatan.
Jadilah "Tuluslah dalam penerimaan Anda dan murah hati dalam penghargaan Anda".
- Beri orang lain reputasi yang baik untuk mereka penuhi.
- Gunakan dorongan. Buatlah kesalahan tampak mudah diperbaiki.
- Buat orang lain senang mengerjakan hal yang Anda sarankan.
Membangun kedalaman GOLD LION dalam satu bulan
Siapa bilang bisnis TIENS itu sulit ?
Itu karena anda belum PAHAM caranya.
Bisnis TIENS sangat sederhana sekali, seperti apa yang sudah diterangkan dalam cara menjadi member.
Jaringan kami mengadopsi SISTIM 4 KOMUNITAS, yang mungkin saja baru Anda dengar kali ini.
Ya, ini merupakan sebuah pengembangan terbaru dari kami yang telah membuat para distributor baru TIENS dapat mempunyai 4 DOWNLINE dengan minimal 2 kedalaman dalam waktu tidak lebih dari 2 minggu.
Mengapa demikian ?
Karena sistem terbaru kami sangat mudah diduplikasi oleh rekan-rekan yang telah menjadi member TIENS dalam jaringan kami.
*4 dalam satu minggu itu sudah biasa.
Kini kami akan mencoba menerapkan Sistim baru kami agar para distributor baru dapat menjadi *5 dalam waktu 2-3 minggu.
Anda ingin tahu lebih lanjut tentang 4 KOMUNITAS & mencobanya ?
Silakan join *1, tidak perlu *3.
NEW YORK – Semakin besar ukuran otak manusia, bukan berarti makin pintar. Justru itu tanda-tanda berkembangnya autisme. Tim ilmuwan dari University of North Carolina, Chapel Hill telah menganalisis otak dari 51 anak penderita autis dan 25 anak normal. Mereka berusia antara 18-35 bulan. Tim ini juga melakukan studi terhadap ukuran lingkar kepala 113 anak penderita autis dan 189 anak sehat.
“Pembesaran yang cukup signifikan terdeteksi pada volume celebral cortex otak penderita autis,” papar hasil studi tersebut. “Pembesaran terjadi pada area abu-abu dan putih.”
Celebral cortex adalah lapisan area abu-abu yang berada pada bagian depan otak. Bagian ini adalah tingkat tinggi dalam otak kita, memiliki fungsi penting. Bagian inilah yang merupakan pengontrol gerakan otot dan aktivitas lain.
Pada penderita autis juga ditemukan bahwa lingkar kepala mereka berukuran normal pada saat lahir. Tapi terjadi pembesaran yang signifikan mulai sekitar usia 12 bulan. Selanjutnya, kesimpulan dari studi ini adalah, bagian abu-abu dan putih celebral cortex pada anak autis membesar pada usia dua tahun.
Dengan temuan ini, autis pada anak-anak bisa dideteksi sejak awal. Apabila kasus autis mampu dideteksi lebih dini, penanganannya bisa dilakukan sejak awal pula. Mayoritas kasus autis banyak yang terlambat diketahui. Orang tua biasanya kurang tanggap bahwa anaknya menderita autis, sebab memang agak sulit mengenali gejala autis dengan keterlambatan belajar.
JAKARTA – Para peneliti yang peduli dengan para penderita kanker, kini mencoba membudidayakan tumbuhan brokoli dengan ukuran super.
Hal ini diharapkan bisa menurunkan angka kesakitan terhadap penyakit tersebut.
Brokoli dipercaya bisa menghindarkan seseorang dari penyakit kanker. Hal itu juga yang diyakini Institut Penelitian mengenai Makanan (IRF) di Inggris. Menurut mereka, brokoli yang berwarna hijau itu, memiliki unsur kimia bernama sulforaphane yang dipercaya bisa menahan efek berkelanjutan dari kanker.
Karena asumsi itu pula, berarti secara logika, bila kita bisa memproduksi tumbuhan ini dalam kapasitas super, maka unsur kimia yang disebutkan tadi juga akan berkapasitas dan berdaya guna lebih besar. “Mengonsumsi brokoli dengan porsi besar atau brokoli dengan level sulforaphane tinggi, kemungkinan para penderita kanker bisa lebih minimal mengalami potensi kesakitan,” ucap Koordinator Penelitian, Profesor Richard Mithen, pada situs BBC,
baru-baru ini.
Brokoli dikenal sebagai keluarga sayuran yang sejenis dengan kubis, kol dan kangkung. Kebanyakan sayuran tersebut mengandung unsur glucosinolates berkadar tinggi. Selain itu, jenis sayuran yang memiliki unsur sulforaphane, dipercaya sebagai satu-satunya obat penekan penyebaran kanker dalam tubuh.
Super brokoli diperkirakan berukuran paling tidak lebih besar tiga perempat kali jenis brokoli biasa.
Sabtu, 07 November 2009
Rabu, 04 November 2009
Langganan:
Postingan (Atom)